Thursday, September 25, 2014

Review Software

Saya akan mereview sebuah software sound editor dari Windows. Namanya adalah Fleximusic Audio Editor. Mengapa saya memilih software ini? Karena dulu saya pernah ada tugas mendadak untuk mengedit musik. Akhirnya langsung Googling dan saran pertama adalah Fleximusic Audio Editor. Namun pilihan yang tersedia hanyalah free trial saja. Jika ingin mempunyai full versionnya harus terlebih dahulu

Pada dasarnya software ini sama dengan music ediyor yang lain. Yang membedakannya adalah tampilannya yang sangat menarik dan benar-benar sederhana, membuat bahkan orang awam seperti saya mampu mengoperasikannya. Cukup mudah untuk kita telusuri dan pelajari sendiri. Tidak perlu repot-repot mencari tutorial atau semacamnya.







 Gambar diatas adalah preview dari layar kerja utama Fleximusic Audio Editor. Dan berikut adalah beberapa fitur dari Fleximusic Audio Editor :
  1. Dapat mengerjakan dua suara sekaligus dalam satu waktu (atas & bawah)
  2. Menyimpan suara dalam format yang berbeda-beda
  3. Quick editing, misalnya cut, copy paste, delete scene, add sound, dll
  4. Merekam suara dari microphone ataupun input lainnya, dan langsung edit
  5. Variasi efek seperti fade in/out, noise, silence, pitch shift, dll
  6. Variasi warna wave sound
Demikian review dari saya, kalau masih ada yang belum jelas silahkan tanya dan komen, terima kasih :)